31 Mei 2024 - International Assosiation Child & Adolescence and Allied Profession (IACAPAP) merupakan organisasi seminat Kesehatan Jiwa yang terdiri dari berbagai profesi. Dalam hal ini bukan hanya Psikiater anak, akan tetapi juga ada psikolog, dan terapis, yang secara bersama–sama berkontribusi bagi perkembangan Kesehatan Jiwa Anak & Remaja.
30 Mei 2024 - Berbagai macam aktivitas ilmiah dan sosial diikuti oleh sekitar 72 orang delegasi psikiater Indonesia yang hadir dalam pertemuan CINP ke 35 di Tokyo International Forum, Jepang pada tanggal 23-26 Mei Kemarin.
06 Mei 2024 - Beberapa psikiater Indonesia, yaitu dr. Leonardo Sp. KJ; dr. Darien, Sp. KJ; dr. Alvin Sp. KJ, dan dr. Indrawaty Sp. KJ yang menghadiri dan memberikan presentasi pada 20th WADP Congress/XXXIII International Symposium of the German Academy for Psychoanalysis (DAP) e.V. dengan tema “Social Challenges – Shared Responsibility in Psychiatry and Psychotherapy” di Marrakech, Maroko pada tanggal 17-20 April 2024 lalu mendapatkan penghargaan.
22 April 2024 - Jakarta, 21 April 2024. Bertepatan dengan hari Kartini 2024 di Jakarta telah diadakan rapat organisasi PP PDSKJI sekaligus ajang halalbihalal dalam rangka Idul Fitri Syawal 1445 H.
24 Maret 2024 - Dalam rangka peringatan World Bipolar Day pada 30 Maret 2024, PDSKJI Cabang Denpasar melakukan penyuluhan tentang PERUBAHAN MOOD DI KALANGAN REMAJA di SMP Negeri 14 Denpasar pada tanggal 22 Maret 2024. Ketua PDSKJI Cabang Denpasar I Gusti Rai Putra Wiguna, dr., SpKJ memberikan kepercayaan Ida Aju Kusuma Wardani, dr.,SpKJ, Subsp.K.L(K), MARS sebagai ketua panitia. Acara diselenggarakan bekerjasama dengan Kepala sekolah SMP Negeri 14 Denpasar, ibu Ni Nengah Sujana, S.Pd, M.Pd. Kepala sekolah menyambut baik program penyuluhan yang dilakukan PDSKJI Cabang Denpasar.
Psikiater memegang peranan penting dalam proses pemeriksaan sebuah kasus hukum, baik untuk membuat visum et repertum maupun sebagai saksi ahli. Psikiater yang mengkhususkan diri pada hal tersebut, disebut psikiater forensik atau konsultan forensik. #psikiater #forensik #pdskji #pdskjiindonesia #dokter #kasushukum #kesehatan #kesehatanmental #pengadilan #dokterspesialis
https://www.instagram.com/reel/Cqt5XUiO4Ug/?igshid=MDJmNzVkMjY=Paradigma pengobatan skizofrenia saat ini telah bergeser, termasuk pemilihan terapi antipsikotik injeksi atau disebut atypical antipsychotic long-acting injectable (aLAI). Yuk, ikuti e-Course CEGAH KAMBUH SKIZOFRENIA terbaru untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam penanganan orang dengan skizofrenia! GRATIS! Dapatkan 6 SKP IDI serta Sertifikat PDSKJI Tanpa biaya! e-Course ini dipersembahkan oleh Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa Indonesia (PDSKJI) bekerja sama dengan Alomedika serta didukung sepenuhnya oleh Johnson & Johnson.
KLIK link ini! https://alomedika.onelink.me/qZen/9216422505 Desember 2024 - the 10th World Congress Asian Psychiatry (WCAP) 2024 Presents International Symposium &am...Readmore »
Copyright © 2014 - PDSKJI - All rights reserved. Powered By Permata Technology